KKN UGM 2012 unit 70. Diberdayakan oleh Blogger.
RSS

Cangkuning (mendut)



Cangkuning (mendut), merupakan makanan khas suku Jawa yang terbuat dari tepung ketan yang dikukus dan ditengahnya diberi parutan kelapa dan gula jawa. Kue ini memiliki tekstur yang lembut dan nikmat ketika disantap sebagai teman minum teh atau kopi. Tidak ada perbedaan yang begitu signifikan dari kue cangkuning di Kemujan dan di pulau Jawa, yang membedakan hanya ukuran saja. Kue cangkuning di Kemujan memiliki ukuran lebih besar daripada kue cangkuning atau kue mendut dari Jawa.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar

Slideshow